Juken Sentai Gekiranger (獣拳戦隊ゲキレンジャー Jūken Sentai Gekirenjā?) (bahasa Inggris: Beast-Fist Squadron Gekiranger) adalah serial tokusatsu tahun 2007 asal Jepang. Gekiranger adalah serial Super Sentai yang ke-31 dari serangkaian serial Super Sentai.
Serial ini yang diproduksi oleh TV Asahi dan Toei Company, pertama kali mulai tanggal 18 Februari 2007, setelah Gogo Sentai Boukenger selesai. Disiarkan oleh Super Hero Time 2007 di TV Asahi dan tamat pada episode ke-49 pada tanggal 10 Februari 2008. Pada versi Korea Selatan, serial ini kemudian di sulih suara ke dalam bahasa Korea sebagai Power Rangers: Wild Spirits. Selain serial TV, Juuken Sentai Gekiranger telah dua kali diangkat menjadi film layar lebar: Nei-Nei! Hou-Hou! Pertempuran Menentukan Hong Kong (pemutaran perdana 4 Agustus 2007) dan Go-onger VS Gekiranger (pemutaran perdana 24 Januari 2009).
Hiroki Suzuki yang pernah memerankan Shuichiro Oishi di dalam pementasan Tenimyu (musikal The Prince of Tennis) telah dipilih untuk memerankan tokoh utama Jan Kandou / GekiRed. Turut terlibat adalah Mina Fukui sebagai Ran Uzaki / GekiYellow, Manpei Takagi / Shinpei Takagi sebagai Retsu Fukami / GekiBlue, Riki Miura sebagai Gou Fukami / GekiViolet, dan Sotaro sebagai Ken Hisatsu / GekiChopper.
Gekiranger beranggotakan 5 orang: 4 pria dan 1 wanita. Setiap anggota diasosiasikan dengan satu warna yaitu merah, kuning, biru, ungu, dan putih.
Gekiranger beranggotakan 5 orang: 4 pria dan 1 wanita. Setiap anggota diasosiasikan dengan satu warna yaitu merah, kuning, biru, ungu, dan putih.
Link Download Subtitle Indonesia
Pelajaran 1: Niki-niki! Geki Juken
Link: 720p | 480p
Pelajaran 2: Waki-waki! Juken Gattai
Link: 720p | 480p
Pelajaran 3: Shio-shio! Kekuatan Membersihkan
Link: 720p | 480p
Komentar
Posting Komentar